"Kenapa bertopeng jika tak punya muka?!"

Kamis, 01 Januari 2009

Tahun Baru = Tahun Lalu????!

Tahun baru,....saya bingung kenapa tiap malam pergantian tahun menuju ke tanggal 1 januari, orang seperti menyambut sebuah evolusi baru dari kehidupan ,...sepertinya akan terjadi sesuatu yg sangat istimewa di tahun berikutnya,..orang2 sibuk dengan keramaian2 yg dibuat sendiri tiap malam itu,...kembang api, mercon, trumpet,..semua elemen yg dapat membangkitkan nuansa ramai pasti muncul setiap malam itu,...
orang2 sibuk menyiapkan diri mereka membentuk lautan manusia di tempat2 tertentu yg mereka anggap sebagai tempat utk ajang mengukuhkan diri sebagai manusia baru,..hanya utk meihat pesta kembang api tepat pada pukul 12 malam,..setelah itu kembali lagi jadi manusia semula,..jadi pribadi semula,...yg mungkin malah jadi sesuatu yg lebih buruk dari sebelumnya,...??
saya pun bertanya2,....
apakah benar kita akan jadi manusia baru setiap masuk ke tahun baru,..???

hmm,...pertanyaan yg sulit dijawab,...
apakah kita akan jadi manusia yg akan berhenti memakan uang rakyat??
apakah kita akan jadi manusia yg akan berhenti memamerkan aurat ??
apakah kita akan jadi manusia yg berhenti membunuh, memutilasi,.merampok, mencuri,...menjambret, menipu,..dan kawan2nya tentu kalian tahu,..??
apakah kita akan jadi manusia yg berhenti "ngaret" berangkat kuliah dan pertemuan2 sejenisnya ??(khusus ini, menyindir diri saya sendiri,.wkwkkakakak.,...)

apakah kita akan bisa menghentikan semua "hobby" buruk kita itu di tahun selanjutnya???
mungkin pertanyaan itu hanya bisa dijawab oleh segelintir orang yg benar2 mengerti dan meresapi arti "malam pergantian tahun",...saya lebih suka menyebutnya sebagai "evolution new year",...
ya,...saya berharap di malam itu ,.begitu esok paginya kita terbangun dari tempat tidur,..kita akan berevolusi dan menemukan diri kita yg lain,...
diri kita yg memiliki semangat menjadi manusia yg lebih baik,..
diri kita yg akan menyelesaikan kuliah dengan prestasi luar biasa (doa bwt diri sendiri,..hE..HE..)
diri kita yg lebih berjiwa patriot, nasionalisme, dan jujur kepada negara,..(menyindir manusia2 yg suka memakan duit rakyat,...),..

ya,...diri kita yg pasti lebih baik dari hari, bulan, tahun sebelumnya,...
itulah yg mungkin seharusnya kita lakukan,..ga perlu berteriak2 ga jelas di tengah lautan manusia yg sumpek cuma utk melihat kembang api sekilas, setelah itu pulang lagi ke rumah dan menjadi manusia2 yg sebelumnya,....
cukuplah duduk merenung sejenak beberapa menit (ga perlu lama2,...kalo kelamaan jadinya ngelamun,...), mencoba 'flashback' sebentar mengingat hal2 apa saja yg telah kita lakukan di tahun sebelumnya,.kita unduh hal2 baik utk dijadikan motivasi tahun depan dan kita delete hal2 buruknya,... yahhh,...cukup kita rayakan malam tahun baru ini dengan sesuatu yg sederhana saja,..ga perlu mewah2 + nguras duit,....
kita rayakan secara sederhana tapi kita hasilkan sesuatu yg luar biasa di tahun depan,....!!!!

mencoba mengutip kalimat yg sudah sangat umum dan sering didengar,.."jadilah manusia yg lebih baik dari hari kemarin"



3 komentar:

Unknown mengatakan...

emang sih.....hari esok lebih baek dari hari kemaren.......kata kata diatas sebenarnya mutlak......untuk hari esok emang mesti jadi lebih baik...he...misiiiiiii.....

Unknown mengatakan...

emang sih.....hari esok lebih baek dari hari kemaren.......kata kata diatas sebenarnya mutlak......untuk hari esok emang mesti jadi lebih baik...he...misiiiiiii.....

Yusrizal Ihya mengatakan...

he,..he,..pastinya itu,..dan harus pasti jadi prinsip kita,..

Posting Komentar

Silakan ngoceh disini...